Diduga Sudah Lama Beroperasi, Ratusan Sepatu Bekas Bebas Masuk Batam di Tiban

Date:

Kriminalitas.co.id, Batam- Penyelundupan barang bekas makin marak terjadi ,selain pakaian bekas, pada Rabu(28/12/2022) siang juga terpantau masuk ratusan karung sepatu bekas dari luar negeri ke Batam

Dengan mengunakan dua unit mobil lori, ratusan karung sepatu bekas itu di bongkar di ruko Tiban point ,Sekupang Batam. Menurut informasi yang di dapat lokasi gudang penimbunan sepatu bekas tersebut telah lama beroperasi di Tiban Point .

Dari informasi yang di dapat, ratusan karung sepatu tersebut di selundupkan ke Batam menggunakan kontainer ,setelah sampai di gudang nya, barulah dibongkar dan didistribusikan ke pemesannya .

“Kalau pemilik nya kami tidak tahu bang,tapi kalau mau beli barang ini Abang silahkan hubungi Raya,” ungkap salah satu pekerja di lokasi,

Awal nya mereka tidak mau mengakui milik siapa ratusan karung sepatu.

“Kalau mau beli barang ini milik raya bang orang batuaji bang,”ungkap pekerja ini.

Dari pantauan di lokasi, ruko yang menjadi gudang penampungan sepatu bekas tersebut penuh sesak ratusan karung

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Share post:

spot_imgspot_img

Popular

Berita Lainnya
Baca Juga

Proaktif Berikan Pelayanan, Jasa Raharja Kepri Serahkan Santunan Korban Meninggal Dunia IRT di Traffic Light Simpang Vitka

Batam - Jasa Raharja Cabang Kepulauan Riau menyerahkan santunan...

Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor Kepri Diperpanjang sampai tanggal 16 November 2024

Batam – Guna memberikan kesempatan yang lebih luas kepada...

Jasa Raharja Kepri dan UPT PPD Samsat Karimun Lakukan Intensifikasi Penerimaan ke Wilayah Moro

Batam - Jasa Raharja Kepri beserta Tim UPT PPD...